RTC03 Final Specification

Setelah melewati beberapa pertimbangan, pengujian, diskusi dan masukan akhirnya versi awal dari RTC03 firmware 1.0 akan segera di release. Pertimbangan ketersediaan komponen menjadi perhatian khusus. Pelajaran penting dari produk sebelumnya dimana LCD TFT 2.2 ILI9321 bisa “habis” dari stok penjual di China membuat saya sangat berhati-hati memilih LCD yang benar-benar selalu tersedia. (habis nya stok ini membuat rencana HF transceiver dengan RTC02B menjadi tertunda)

dsc_0785e

RTC03 Prototype

Spesifikasi hardware dari RT03 adalah sebagai berikut
*. Microcontroller ATMega128
*. 3.2 Inch TFT (480×320 pixel)  LCD 16bit parallel mode
*. SI5351A PLL synthesizer up to 200MHz, with 2 independent output (LO and BFO)
*. 8 band switch control using 74HC595 8 bit shift register and ULN28083 current driver
*. 4 bit LSB/USB/CW/AM digital I/O control pinout (active high)
*. 3 bit AGC/BW/NB digital I/O control pinout (active high)
*. 5 x 10 bit ADC channel (Smeter, FWD, REF, Audio and Temperature) analog input pinout
*. 1 bit RX/TX digital input pin for TRX status monitor
*. LM386 mini audio amplifier for audioscope
*. 8 push button menu
*. Rotary Encoder with push button

Spesifikasi firmware v1.0 dari RT03 adalah sebagai berikut
*. RX/TX indicator display
*. Dual independent band VFO selection (VFO A-B)
*. Rotary dial with 1-10-100-1K-10K-100K step option
*. Split operation (cross band)
*. 40 memory channel
*. Analog S-meter display
*. Audioscope display with disable option
*. RIT control
*. AGC/BW/NB control
*. Run Time IF value setting
*. Run Time BFO offset value setting
*. Run Time SI5351 correction/calibration value setting
*. 8 Programmable Band selector/control/setting (you may setup your own band)
*. Factory reset

dsc_1011e

RTC03 with audioscope

dsc_1018e

dsc_0982e

RTC03 band setting (programmable)

Penggunakan layar display yang lebih lebar dari versi RTC02B serta fitur-fitur baru yang di tambahkan diharapkan dapat menjawab kebutuhan rekan-rekan homebrewer  yang pernah disampaikan kepada saya melalui email via ebay/tokopedia dan lainnya. Masih banyak fitur yang ingin ditambahkan dimasa depan untuk series RTC ini mungkin akan di terapkan pada versi-versi selanjutnya.

Please visit this link to buy this product
http://www.ebay.com/itm/RTC03-HF-Radio-Controller-with-3-2-inch-TFT-Si5351-Synthesizer-VFO-BFO-/172647004520?hash=item2832903968:g:HbgAAOSwo4pYleKx

Salam
Dian Kurniawan